UPAYA MENINGKATKAN PEMAHAMAN PESERTA DIDIK MATERI KEADAAN MASYARAKAT YASTRIB SEBELUM HIJRAH NABI MUHAMMAD SAW MELALUI METODE PROBLEM BASED LEARNING KELAS IV MIN SUMBA BARAT

Penulis

  • Siti Rahmah MIN Sumba Barat

Abstrak

Pembelajaran akan dikatakan berhasil dan berkualitas apabila seluruhnya Sebagian besar peserta didik dapat secara aktif, baik fisik, mental, maupun sosial. Berdasarkan hal tersebut diatas, Masih ada siswa yang kurang bersemangat dalam mengikuti pembelajaran SKI, kurangnya variasi dalam penggunaan metode dalam pembelajaran SKI, prestasi belajar SKI yang masih berada di bawah KKM. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi siswa dalam mempelajari materi Keadaan Masyarakat Yastrib sebelum Hijrah Nabi Muhammad Saw. dengan menggunakan metode Pembelajaran Berbasis Masalah (PBL). Dalam konteks ini, PBL dipilih sebagai pendekatan pembelajaran yang dapat mendorong partisipasi aktif.

Diterbitkan

2023-12-01