TEKNIK DAN LANGKAH-LANGKAH PENGEMBANGAN BAHAN AJAR PAI
DOI:
https://doi.org/10.58194/jiemr.v3i1.1309Kata Kunci:
Pengembangan Bahan Ajar, Pendidikan Agama IslamAbstrak
Kualitas pembelajaran sangat ditentukan sejauh mana keberhasilan seorang pendidik dalam mengembangkan bahan ajar. Untuk itu, perlu adanya teknik dan langkah-langkah dalam mengmebangkan bahan ajar. Artikel ini mengelaborasi tentang teknik dan langkah-langkah pengembangan bahan ajar Pendidikan Agama Islam. Jenis penelitian ini adalah studi kepustakaan dengan mencari data-data yang berasal dari buku dan artikel ilmiah yang terdapat relevansi mengenai topik pembahasan. Teknik pengumpulan data diperoleh melalui dokumentasi yaitu menggali data menurut aneka macam warta jurnal, buku, tulisan, serta informasi-informasi lain. Proses selanjutnya, yaitu menelaah dari beberapa jurnal, artikel, makalah, dan juga buku yang telah diperoleh dan dikumpulkan serta sumber yang sesuai dengan artikel ini. Adapun hasil penelitiannya yaitu menjabarkan teknik dan langkah-langkah dalam mengembangkan bahan ajar dalam pendidikan agama islam yang harus dikenali dan pahami oleh pendidik terutama guru, karena nantinya bahan ajar akan diimplementasikan dalam proses pembelajaran yang akan diserap oleh siswa.
Referensi
Cahyadi, Rahmat Arofah Hari. 2019. “Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Addie Model.” Halaqa: Islamic Education Journal 3(1): 35–42.
Daryanto, Daryanto, Mulyadi Eko Purnomo, and Helen Sabera Adib. 2020. “Pengembangan Bahan Ajar PAI Materi Qs. Al-Fil Kelas IV SDN 17 Muara Sugihan Berbasis Multimedia.” Muaddib: Islamic Education Journal 3(1): 1–9.
Indrawari, Karliana, and Sayyid Habiburrahman. 2019. “Pengembangan Bahan Ajar Pendidikan Agama Islam Menggunakan Metode Al-Qur`an Tematik.” Cendekia: Jurnal Kependidikan Dan Kemasyarakatan 17(1): 17–35.
Muddin Imam. 2019. “Pengembangan Bahan Ajar Pendidikan Agama Islam Menggunakan Pendekatan Ilmiah.” Jurnal Pendidikan Islam Indonesia 2(3): 168–78.
Purwati, Rina, Nani Solihati, and Imam Syafi’i. 2022. “Pengembangan Bahan Ajar Bahasa Indonesia Terintegrasi Pendidikan Karakter.” Imajeri: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 4(2): 103–14.
Setyawan, Fariz, and Dwi Astuti. 2021. “Pengembangan Bahan Ajar Kalkulus Integral Berbasis Pendekatan Computational Thinking.” AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika 10(4): 2000.
Sudrajat, Ajat. 2018. “Pengembangan Bahan Ajar Materi Pembelajaran Mapel Pendidikan Agama Islam.” : 1–13.
Sulistyorini, Sulistyorini. 2023. “Efektifitas Pengembangan Bahan Ajar Pai Berbasis Literasi Dalam Melaksanakan Manajemen Berbasis Sekolah.” Ta’allum: Jurnal Pendidikan Islam 10(2): 318–42.
Syafei, Imam. 2019. “Pengembangan Bahan Ajar Pendidikan Agama Islam Berbasis Problem Based Learning Untuk Menangkal Radikalisme Pada Pendahuluan.” Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam 10(I): 137–58.
Tamami, Rosid. 2021. “Pengembangan Bahan Ajar Interaktif Menggunakan Aplikasi Geogebra Pada Materi Lingkaran.” Jurnal Teknodik 25(1): 1.
Yuliana, Efri. 2021. “Analisis Kemampuan Guru Dalam Merancang Bahan Ajar.” 1(1): 44–53.
Unduhan
Diterbitkan
Versi
- 2025-01-29 (2)
- 2024-02-20 (1)
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Moh. Solihin Hulopi

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.






