IMPLEMENTASI NISBAH (PROFIT SHARING) PADA AKAD MUDHARABAH DI BANK JATIM SYARIAH

Authors

  • Rofiqi rofiqi UIN MALIKI MALANG
  • Masyhuri Machfudz

DOI:

https://doi.org/10.54045/mutawazin.v4i1.1336

Keywords:

Mudharabah, Nisbah, Profit Sharing, Bank Syariah

Abstract

Bagi hasil mudharabah tidak bisa lepas dari Bank Syariah, tujuan penelitian ini untuk menjelaskan alur bagi hasil. Metode penlitian yang digunakan yaitu kualitatif deskriptif. Berdasarkan hasil penelitian terdapat 4 alur mudharabah yaitu, permohonan pembiayaan mudharabah, jaminan, persetujuan, bagi hasil.

Downloads

Published

2023-04-25