PENGUATAN NASIONALISME MELALUI MEDIA TELEVISI

Authors

  • Hidayatullah Hidayatullah Institut Agama Islam Negeri Sultan Amai Gorontalo

Keywords:

Nasionalisme, Media

Abstract

Karya tulis ini mengangkat tentang Penguatan Nasionalisme melalui media penyiaran, dalam hal ini televisi sebagai media yang mengacu kepada fungsi media massa yaitu fungsi informasi, pendidikan, budaya dan hiburan. Media merupakan corong terdepan yang bisa melakukan pembentukan opini di masyarakat. Seiring berkembangnya zaman, rasa nasionalisme masyarakatpun kian memudar. Hal ini dibuktikan dari berbagai sikap dalam memaknai berbagai hal penting bagi Negara Repulik Indonesia. Untuk itu media dituntut perlu melakukan pembenahan dalam hal program siaran. Media penyiaran saat ini perlu sedini mungkin menghindari degradasi nasionalisme melalui pengikisan rasa percaya diri sebagai warga Negara Republik Indonesia, akibat intervensi dan dominannya frekuensi penyiaran asing.

Published

2022-06-01

How to Cite

Hidayatullah, H. (2022). PENGUATAN NASIONALISME MELALUI MEDIA TELEVISI. SAF: Jurnal Komunikasi Dan Penyiaran Islam, 1(1), 38–44. Retrieved from https://ejournal.iaingorontalo.ac.id/index.php/saf/article/view/640

Issue

Section

Articles